Studi Banding BPPU Universitas Negeri Yoyakarta dengan BPU UB
Malang,bua.ub.ac.id – Rabu, 12 April 2017 Badan Pengelola dan Pengembangan Usaha (BPPU) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) melakukan kunjungan ke Universitas Brawijaya (UB) Malang dalam rangka pengembangan kelembagaan di UNY. Kegiatan yang dilaksanakan pada pukul 08.30 hingga 12.00 diikuti oleh 11 perwakilan dari pihak UNY, yaitu Prof. Dr. Edi Purwanta, M. Pd. selaku Wakil Rektor II,…